Konveksi Tas Jakarta Ungkap Bahan Denier 300

Tahukah Anda ? Bahan Denier 300

Setiap komponen tas memiliki perbedaan, termasuk salah satunya perihal bahan kain yang digunakan, dari tampilan, tekstur kadang tanpa keahlian khusus beberapa orang sudah bisa menilainya sendiri, apalagi dengan bantuan harga yang tertera dalam masing-masing tas, seperti antara vynil dan kanvas, atau antara blacu dan furing tentu kedua kain itu jelas sekali perbedaannya. Namun bagaimana perbedaan antara bahan tas Denier 300 dengan Denier 600. Yang sama-sama berasal dari jenis denier. Kita sangat mengenalnya jika kedua bahan tersebut sama-sama populer digunakan untuk pembuatan segala macam tas, bahkan beberapa diantaranya digunakan untuk merk terkenal yang banyak orang tahu.

Nah, di Konveksi Tas Jakarta akan menjelaskan perbedaan-perbedaan yang dimiliki oleh kedua bahan tersebut, yang pertama denier 300. Serat dari kain ini, sangat kecil dan halus, sehingga kita harus lebih dekat jika ingin melihat pola seratnya secara detail. Bahan standar yang biasa digunakan untuk pembuatan tas, ransel, selempang, goodiebag, weistbag dan lain-lain.  Harganya relatif murah jika disetarakan bahan yang berkualitas lainnya. Denier ini sangat mudah menjamur apabila disimpan di tempat yang lembab, sehingga akan lebih baik jika disimpan di tempat tepat. Untuk penggunaan waktu yang lama dan sering  berada dibawah sinar matahari secara langsung dapat membuat tas menjadi terlihat kusam, sehingga lebih baik hal ini juga dihindari. Sedangkan untuk denier 600.

Walaupun denier 300 lebih murah namun denier satu ini harganya lebih murah dan sering digunakna untuk tas seminar. Jika budget anda rendah, bahan ini sangat cocok dijadikan rekomendasi terbaik. Pemilihan warna paling lengkap dari pada bahan lainnya dan mudah didapat. Tekstur kainnya hampir sama dengan denier 300 namun cenderung lebih kasar. Tas yang terbuat dari bahan ini jika digunakan dalam jangka waktu yang lama dan sering terkena sinar matahari secara langsung dapat membuat tas langsung kusam dan kusut. Itulah beberapa perbedaan antara bahan kain denier 300 dan denier 600. Ternyata tidak jauh perbedaannya,  kita sebagai pemesan tas harus pintar-pintar dalam memilih yang tepat.

Mungkin yang anda cari : Konveksi Tas, Konveksi Tas Jogja, Konveksi Tas Jakarta, Konveksi Tas Seminar

Tinggalkan komentar

Konsultasikan bersama kami, hubungi kami untuk tanya harga, penawaran dan katalog produk disini :

Minta Penawaran Harga